Kamis, 06 Juni 2013
BUAH SEHAT
Sehat itu penting tuk semua orang , sehat itu mahal .saya disini akan memberikan tip bagaimana hidup sehat dengan sederhana dan murah.Dengan kosumsi buah dan sayur setiap hari kita akan hidup sehat,dan disarankan untuk mengkonsumsi buah dan sayur 5 kali dalam sehari.Karena di jaman modern seperti sekarang ini banyak orang terpengaruh dengan makanan siap saji yang sekarang sangat di sukai dari kalangan anak-anak sampai orang dewasa ,mereka tanpa memperhatikan nilai gizi nya.
Berikut beberapa buah dan sayur yang bernutrisi dan bermanfaat untuk kesehatan.
.PEPINO
Pepino adalah jenis buah yang masuk dalam keluarga terong-terongan,bentuk bulat lonjong dan bergaris warna ungu.Pepino memiliki nutrisi yang tinggi diantaranya:
-Vitamin C : berfungsi mengobati sariawan,menurunak tekanan darah mencegah diabetes,dan menjaga daya kekebalan tubuh.
- Vitamin A : berfungsi untuk kesehatan mata,reproduksi dan metabolisme. Betakoroten sangat baik
sebagai anti oksodan yang mencegah pertumbuhan sel-sel kangker.
Pepino juga mengandung serat yang tinggi sehingga baik untuk sistem pencernaan.
Cara penyajian: Pepino dapat dimakan langsung atau dibuat juice dengan dicampur buah semangka atau
strawbery.
DRAGON FRUIT
Dragon fruit atau biasa disebut buah naga.Dragon fruit mempunyai nutrisi yang sangat tinggi dan sangat bermanfaat untuk kesehatan dan juga sebagai alternatif untuk pengobatan herbal,adapun kandungan nutrisinya sbb:
-Vitamin B1,B2 dan B3: berfungsi menyeimbangkan kadar gula dalam darah mengurangi kolesterol dan
mencegah diabetes.
-Vitamin C : berfungsi meningkatkan nafsu makan,meningkatkan daya kekebalan tubuh
dan menjaga kesehatan kulit (manghilangkan jerwat)
Dragon fruit juga berfungsi sebagai anti oksidan yang menghambat pertumbuhan sel-sel kangker.
Cara penyajian dragon fruit dapat dimakan langsung,dibuat juice atau dibuat salad.
Tips menghilangkan jeawat buah dragon diblender sampai halus,ambil airnya kemudian oleskan pada wajah, lakukan secara rutin.
BELIMBING
Belimbing atau disebut juga star fruit karena berbentuk seperti bintang apabilaa dipotong melintang.buah ini memiliki kandungan nutrisi sangat tinggi,diantaranya:
-Vitamin A dan C: berfungsi mengobati sariawan dan sakit tenggorokan,sebagai anti oksidan yang menjaga
daya kekebalan tubuh.
-zat anti piretik : berfungsi mengatasi penyakit batuk
-zat pektin : berfungsi menurunkan kadar kolesterol dalam darah,
-kalium : kandungan kalium yang tinggi dan kadar natrium yang rendah berfungsi dapat mengobati
penyakit darah tinggi (hipertensi)
Tips untuk mengobati darah tinggi: buah belimbing diperas kemudian minum air perasan secara rutin satu hari sekali.
Selain itu belimbing juga berfungsi melancarkan pencernaan karena mengandung serat yang sangat tinggi.
BROKOLI
Brokoli merupakan jenis sayuran yang mengandung nutrisi sangat tinggi.juga sayuran yang berfungsi sebagai anti oksidan sehingga menghambat pertumbuhan sel-sel kangker.Brokoli juga jenis sayuran yang mengandung serat tinggi shingga dapat melancarkn pencernaan.
Berikuaat manfaat dari brokoli:
-Pro vitamin A : Berfungsi untuk kesehatan mata.
-Vitamin C : Berfungsi untuk mengobati sariawan,sistem kekebalan tubuh,melancarkan peredaran darah,mengurangi resiko terkena stroke.
-Vitamin E : Berfungsi menjaga kesehatan kulit,memperlambat penuaan pada kulit
-Zat besi dan Kalsium : Berfungsi menjaga kesehatan tulang,mengurangi resiko terkena osteoporosis/ pengeroposan pada tulang.
-Sulforaphane: Sebagai anti oksidan yang berfungsi untuk menghilangkan dan menetralkan zat menyebabkan kangker dan sel-sel tumor.
Selain itu brokoli mengandung serat dan protein yang sagat tinggi,bahkan menurut penelitian kandunga serat lebih tinggi dibandingkan segelas susu atau sepotong gandum.
Cara penyajian: Brokoli dapat dibuat juice,buat salad atau birebus dibuat lalap,ditumis/capcay.
Tips memilih brokoli:
-Memilih brokoli yang masih hijau dan segar,jangan yang sudah berubah warna
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
tips hidup sehat
BalasHapus